Blog

Rekomendasi Tas Pac Up Yang Pas Untuk Kuliah Part 1

Rekomendasi Tas Pac Up

Kamu pingin kuliah sambil bawa barang namun tas mu ringan, nyaman dan anti ribet, Pac Up lah solusinya. Pac Up menghadirkan berbagai tas ransel, selempang hingga tas pinggang kekinian yang pas kamu gunakan untuk aktifitas seperti kuliah. Apalagi jika jadwal kuliah mu padet atau ada jadwal di luar kuliah seperti ikut organisasi, tentu sangat membutuhkan tas yang bagus yang bisa menampung keperluan mu. Yuk simak rekomendasi tas pac up untuk kuliah selengkapnya di bawah ini:

  1. Tas Lagi Trend Selempang Pac Up TP6292101

Buat kamu yang anti ribet dan anti berat, pas banget dah kalau Makai tas selempang Pac Up satu ini. Dengannya yang stylish dan kekinian, membuat mu tampak keren di depan mata teman mu dan gebetan mu. Walaupun minimalis, tas ini muat kok untuk buku binder yang biasa kamu gunakan buat mencatat materi kuliah, Tablet atau smartphone, botol minuman hingga box kacamata. Buat kamu yang orangnya anti ribet sangat cocok pakai tas ini.

  1. Tas Selempang Pac Up TP3292103

Sama halnya seperti di atas, tasnya jauh lebih compact dan ringan. Namun kamu masih bisa membawa barang keperluan mu seperti buku binder, botol minum, dompet hingga smartphone mu. Kamu yang aktif kuliah tapi pingin bergerak cepat dan tak terbebani beban tas, maka tas ini juga sangat cocok dengan mu, apalagi desainnya simpel dan trendy. Slingbag ini bisa cocok terpakai untuk cowok dan cewek, dan sangat pas untuk fashion mu baik casual atau semi formal pada saat kuliah.

  1. Tas Selempang Pac Up TP2029011

Slingbag yang satu ini juga sangat unik, menggabungkan konsep ransel dan selempang, penggunaannya pun bisa ala selempang atau ransel. Tas ini juga berbentuk slim sehingga membuatnya ringan dan nyaman ketika kamu pakai. Bagi kamu yang harus jalan di keramaian, tas ini bisa memudahkan mu untuk bergerak bebas. Selain tampilannya yang kece, tas ini bisa menampung beberapa keperluan mu, salah satunya laptop mu.

Demikian artikel Rekomendasi Tas Pac Up untuk kuliah dari kami.

Jangan lupa cek katalog tas kami hanya di website Pac Up dan Tokopedia Pac Up Official Store.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *